Induk organisasi pencak silat di indonesia?
Olahraga pencak silat sendiri juga memiliki induk organisasi, yang mana Induk organisasi pencak silat di indonesia di beri nama Ikatan Pencak Silat Indonesia atau yang di singkat dengan nama IPSI.
Pembahasan
Pencak silat sendiri dapat kita maknai dengan melihat makna dari kata tersebut, yang mana pencak silat berasal dari dua kata yaitu kata pencak dan kata silat di mana untuk kata pencak sendiri ialah sebagai suatu gerak dasar bela diri dan terikat dengan peraturan. Sedangkan untuk kata silat sendiri ialah suatu gerak bela diri sempurna yang bersumber dari kerohanian.
Selain itu makna pencak silat sendiri jika kita melihat pendapat salah seorang ahli yang bernama Boechori Ahmad, yang mana dia mengatakan bahwa pencak ialah fitrah manusia untuk membela dirinya sendiri, sedangkan kata silat sendiri menjadi sebuah unsur yang menghubungkan gerakan serta pikiran.
Selain itu terdapat juga beberapa unsur pada pencak silat, yang mana diantaranya ialah:
- Unsur olahraga.
- Unsur bela diri.
- Unsur kesenian.
- Unsur persaudaraan menuju persatuan.
- Unsur pendidikan mental kerohanian.
Rekomendasi:
- Sebutkan induk organisasi bola basket Indonesia,dan induk… Sebutkan induk organisasi bola basket Indonesia,dan induk organisasi bola basket internasional seluruh dunia Permainan bola basket merupakan salah satu olahraga yang sangat populer di dunia. Permainan bola basket memiliki induk…
- Huruf Konsonan dalam Bahasa Indonesia Apa itu Huruf Konsonan?Setiap orang pasti pernah belajar tentang huruf konsonan saat masih sekolah. Huruf konsonan adalah huruf-huruf yang tidak mengandung bunyi vokal ketika diucapkan. Bunyi vokal adalah bunyi yang…
- Arti dari Kata Amanah pada Diri Manusia Pemahaman Amanah Kata amanah maknanya dapat dipercayai. Kata ini datang dari bahasa Arab, yaitu amuna- ya'munu- amānatan. KBBI juga melaunching terjemahan sah arti kata amanah dengan bahasa Indonesia. Amanah ialah…
- Lagu Yamko Rambe Yamko Berasal dari Daerah Papua PengenalanLagu Yamko Rambe Yamko adalah salah satu lagu daerah Indonesia yang sangat terkenal dan menjadi favorit banyak orang. Lagu ini berasal dari daerah Papua dan sering dinyanyikan di acara-acara resmi…
- Perolehan Medali SEA Games 2023 Tanggal 7 Mei 2023 Pada Hari ketiga ini dalam Perhelatan olahraga se-Asia Tenggara SEA Games 2023 yang dimulai pada hari Sabtu, (6/5/2023) di Kamboja. Posisi Kedua Klasemen perolehan medali diduduki oleh Kontingen Indonesia berada…
- Lagu Garuda Pancasila: Lagu Kebangsaan Indonesia Sejarah Lagu Garuda PancasilaSetiap negara memiliki lagu kebangsaannya. Begitu juga dengan Indonesia, yang memiliki lagu kebangsaan yang bernama Garuda Pancasila. Lagu ini diciptakan oleh Soedjati Djuanda pada tahun 1958, saat…
- Apakah yang dimaksud dengan Ritme ? Apakah yang dimaksud dengan Ritme ? Jawaban : Ritme adalah pengulangan ketukan atau bunyi berdasarkan sebuah pola tertentu yang ada dalam musik. Ritme merupakan rangkaian gerak yang beraturan dan menjadi…
- Yang bukan ciri masyarakat madani adalah…. Salah satu manfaat masyarakat ikut serta dalam kebijakan publik adalah terbentuknya masyarakat madani. Yang bukan ciri masyarakat madani adalah…. a. Masyarakat tidak mau bergantung pada negara, lembaga, atau organisasi tertentu.…
- Yang Artinya: Mengulik Makna di Balik Kata-kata PengantarKata-kata adalah bagian penting dari kehidupan kita. Setiap harinya, kita menggunakan bahasa untuk berkomunikasi dengan orang lain, memahami informasi, dan mengekspresikan perasaan. Namun, apakah Anda pernah berpikir tentang arti sebenarnya…
- Pembuka Doa: Bagaimana Cara yang Tepat untuk Memulai Doa? PengenalanDoa adalah saat ketika kita berbicara dengan Tuhan. Ini adalah waktu untuk mengungkapkan perasaan, terima kasih, dan permohonan kita kepada-Nya. Namun, untuk memulai doa, kita memerlukan sebuah pembuka doa. Pembuka…